BERITA UTAMA, Kesehatan, Manado, Olahraga, Sulut, TNI  

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Komando Daerah Militer (Kodam) XIII/Merdeka terus memperkuat sinergi dengan media terutama kalangan wartawan Sulawesi Utara antara lain melalui laga pertandingan persahabatan sepak bola, yang dilangsungkan di lapangan sepak bola Kodam XIII/Merdeka, Jumat (25/10/2024). Kegiatan olahraga bersama ini bertujuan untuk menjalin komunikasi dan menambah keakraban kemitraan dengan rekan-rekan wartawan di Sulawesi Utara. Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Candra Wijaya mengatakan dalam pertandingan ini, tujuan utamanya bukan mencari kemenangan namun untuk memperkuat silaturahmi Kodam XIII/Merdeka dengan rekan-rekan wartawan. “Kita hari ini olahraga,…

Sukses Tangani Stunting, ODSK Beri Penghargaan Bagi Kabupaten/Kota se-Sulut

Sukses Tangani Stunting, ODSK Beri Penghargaan Bagi Kabupaten/Kota se-Sulut

Jalannya Rakorev Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) se-Sulut. ManadoPost.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Utara (Sulut) yang pimpin Gubernur Prof Dr Olly Dondokambey, SE dan Wakil Gubernur (Wagub) Drs Steven Kandouw (ODSK) memberi Penghargaan Stunting Tahun 2024 bagi Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota se Sulut, bertempat di Hotel Aryaduta Manado, Selasa (17/09/2024). Penghargaan stunting tersebut diserahkan Asisten III Setdaprov Sulut, Fransiskus Manumpil mewakili Wakil Gubernur Steven Kandouw selaku Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting di Sulawesi Utara. Penyerahan Penghargaan tersebut dilaksanakan dalam Rapat…

Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut Kandouw-Tuejeh Jalanni Pemeriksaan Kesehatan di RSUP Kandouw Malalayang

Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut Kandouw-Tuejeh Jalanni Pemeriksaan Kesehatan di RSUP Kandouw Malalayang

Kandouw-Tuejeh saat lakukan pemeriksaan kesehatan ManadoPost.com – Bakal pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Utara, Drs Steven Kandouw – Letjen TNI (Purn) Alfred Denny Djoike Tuejeh mengikuti pemeriksaan kesehatan di RSUP Kandou Malalayang, Jumat (30/8/2024). Tes ini wajib dilakukan setelah proses pendaftaran pasangan calon di KPU. Keduanya hadir bersama bakal calon kepala daerah lain untuk mengikuti setiap tes yang ditentukan. Pemeriksaan kesehatan sendiri mengacu pada Keputusan KPU nomor 1090 tahun 2024 tentang Pedoman Teknis Pemeriksaan Kesehatan Dalam Pemilihan Gubernur…

Hari Ini, Kandouw-Tuejeh Jalani Pemeriksaan Kesehatan di RSUP Kandou Manado
Kesehatan, Manado, Politik, Sulut  

Hari Ini, Kandouw-Tuejeh Jalani Pemeriksaan Kesehatan di RSUP Kandou Manado

Pasangan Kandouw-Tuejeh saat pemeriksaan kesehatan   Manadopost.com-.Bakal pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Utara, Drs Steven Kandouw – Letjen TNI (Purn) Alfred Denny Tuejeh mengikuti pemeriksaan kesehatan di RSUP Kandou, Jumat (30/8/2024). Tes ini wajib dilakukan setelah proses pendaftaran pasangan calon di KPU. Keduanya hadir bersama bakal calon kepala daerah lain untuk mengikuti setiap tes yang ditentukan. Pemeriksaan kesehatan sendiri mengacu pada Keputusan KPU nomor 1090 tahun 2024 tentang Pedoman Teknis Pemeriksaan Kesehatan Dalam Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur,…

Wagub Steven Hadiri Ibadah Syukur Hari Kesehatan GMIM 2024
Agama, Kesehatan, Pemerintahan, Sulut, Terkini  

Wagub Steven Hadiri Ibadah Syukur Hari Kesehatan GMIM 2024

Dokumentasi ibadah syukur hari kesehatan GMIM 2024 di Graha gubernuran ManadoPost.com – Wakil Gubernur Sulawesi Utara, Drs Steven Kandouw hadir dalam Ibadah Syukur Hari Kesehatan GMIM 2024 yang digelar di gedung Graha Gubernuran, Bumi Beringin Manado, Senin (5/8/2024).  Ibadah dipimpin langsung Pdt Dr Hein Arina selaku Ketua BPMS GMIM, dengan mengangkat pembacaan firman dari kitab Yeremia 33:1-13. Dirinya memberikan gambaran penting bagaimana GMIM sebagai gereja dan lembaga juga konsen terhadap aspek pendidikan dan kesehatan. Di bidang kesehatan ada delapan rumah…

Olly Dondokambey Buka 6th Annual Scientific Meeting of INASIA 2024 di Manado
Kesehatan, Manado, Pemerintahan, Sulut, Terkini  

Olly Dondokambey Buka 6th Annual Scientific Meeting of INASIA 2024 di Manado

Gubernur Sulut Olly Dondokambey saat membuka kegiatan Manadopost.com-.Gubernur Sulawesi Utara, Prof DR (HC) Olly Dondokambey membuka secara resmi acara 6th Annual Scientific Meeting of INASIA (Indonesian Society of Intensivist Anestesiologist) 2024 dengan tema “Optimizing Technologies and Adapting The Existing Health Care System for Better Critical Care Service” di Hotel Novotel Manado, Jumat (2/8/2024). Gubernur dalam sambutannya menyambut baik kegiatan ini yang juga sejalan dengan program Pemerintah yang saat ini sedang mengembangkan health tourism di Sulawesi Utara. “Kita juga lagi memasarkan…

BPJS Kesehatan Jadi Syarat Wajib Pembuatan SKCK Mulai Tanggal 1 Agustus 2024

BPJS Kesehatan Jadi Syarat Wajib Pembuatan SKCK Mulai Tanggal 1 Agustus 2024

BPJS Kesehatan dan SKCK ManadoPost.com – Mulai tanggal 1 Agustus 2024, masyarakat yang ingin mengurus Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) harus terdaftar sebagai peserta BPJS Kesehatan. Kebijakan baru ini merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk meningkatkan kepesertaan BPJS Kesehatan di kalangan masyarakat. Kasi Humas Polres Kotamobagu AKP I Dewa Gede Dwianyana menjelaskan bahwa kebijakan ini tertuang dalam Peraturan Polri Nomor 6 Tahun 2023 tentang Penerbitan SKCK. Dalam peraturan tersebut, setiap pemohon SKCK diwajibkan melampirkan bukti kepesertaan BPJS Kesehatan sebagai salah…

Hadiri Bakti Sosial PKH Kota Tomohon dan Apel Akbar SDM PKH, Wagub Steven : Tahun Depan Harus Lebih Baik
Advetorial, Kesehatan, Pemerintahan, Terkini, Tomohon  

Hadiri Bakti Sosial PKH Kota Tomohon dan Apel Akbar SDM PKH, Wagub Steven : Tahun Depan Harus Lebih Baik

Wagub Steven saat hadiri bakti sosial PKH ManadoPost.com – Wakil Gubernur Sulawesi Utara, Drs Steven Kandouw begitu antusias hadir dalam pelaksanaan bakti sosial (baksos) keluarga penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH) Kota Tomohon dan apel akbar seluruh Sumber Daya Manusia Program Keluarga Harapan (SDM PKH) se Provinsi Sulut dalam rangka HUT ke-17 PKH, di GOR Babe Palar Tomohon, Senin (29/7/2024. Dia mengajak semua yang hadir bersyukur boleh merayakan ulang tahun PKH. “Ini memberikan satu gambaran bahwa negara ikut hadir dalam…