Pangdam Merdeka Pastikan Personil Kodim 1302/Minahasa Amankan Pilkada 2024
BERITA UTAMA, Minahasa, Sulut, Terkini, TNI  

Pangdam Merdeka Pastikan Personil Kodim 1302/Minahasa Amankan Pilkada 2024

MINAHASA,MANADOPOST.COM– Panglima Kodam XIII/Merdeka Mayjen TNI Candra Wijaya memastikan Kodam XIII/Merdeka khususnya Kodim 1302/Minahasa siap berkontribusi dalam pelaksanaan Pilkada 2024 dengan memberikan bantuan kepada pihak kepolisian secara maksimal, mengoptimalkan peran Forkopimda khususnya instansi terkait dalam mengantisipasi serta menangani setiap potensi gangguan keamanan. “Saya berharap dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024 nanti peran dan fungsi anggota dapat dimaksimalkan, untuk mendukung pelaksanaan Pilkada di agar berjalan dengan aman dan lancar,” kata Pangdam XIII/Merdeka saat kunjungan kerja ke Kodim 1302/Minahasa, Rabu (22/5/2024). Pada kunjungan tersebut Pangdam didampingi Ketua Persit KCK Daerah XIII/Merdeka Ny Fenty Candra Wijaya menyampaikan berkaitan dengan tugas sebagai seorang prajurit, Pangdam mengatakan bahwa, berdasarkan paparan Dandim 1302/Minahasa terkait dengan situasi dan kondisi wilayah teritorial Kodim 1302/Minahasa memiliki…

Jalin Silaturahmi dan Kebersamaan Kodim Manado Gelar Family Gathering
BERITA UTAMA, Manado, Sulut, Terkini, TNI  

Jalin Silaturahmi dan Kebersamaan Kodim Manado Gelar Family Gathering

MANADO,MANADOPOST.COM– Dalam rangka memupuk rasa kekeluargaan akan semakin erat ketika jalinan tali silaturahmi terus dipererat antar sesama, hal tersebut dapat dilakukan dalam berbagai momen kapan pun dan dimana saja berada, seperti yang dilakukan oleh Kodim 1309/Manado dengan menggelar kegiatan Family Gathering, Rabu (22/5/2024) di Manado Convention Centre (MCC), Kota Manado. Dandim 1309/Manado Kolonel Inf Himawan Teddy Laksono didampingi Ketua Persit KCK Cabang XVII Dim 1309 Koorcabrem 131 PD XIII/Merdeka Ny Yuli Himawan hadir secara langsung membuka acara tersebut. Dandim 1309/Manado Kolonel Inf Himawan Teddy Laksono, menyampaikan kegiatan Family Gathering ini bertujuan untuk meningkatkan hubungan tali silaturahmi keluarga besar anggota Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) yang bertugas di jajaran Kodim 1309/Manado, selain itu kegiatan ini juga diisi dengan berbagai…

Tim Dalproggar Kodam Tinjau Pembangunan Rumah Prajurit di Zidam XIII/Merdeka
BERITA UTAMA, Manado, Minut, Sulut, Terkini, TNI  

Tim Dalproggar Kodam Tinjau Pembangunan Rumah Prajurit di Zidam XIII/Merdeka

MANADO,MANADOPOST.COM– Zeni Daerah Militer (Zidam) XIII/Merdeka menerima kunjungan tim Pengendalian Program Kerja dan Anggaran (Dalproggar) Kodam XIII/Merdeka, Rabu (22/5/2024) di Mazidam XIII/Merdeka. Kunjungan tim Dalproggar Kodam XIII/Merdeka yang berjumlah tujuh orang ini yang diketuai oleh Waasrendam XIII/Merdeka Letkol Czi Dirjakiat Mudzakir didampingi Mayor Arm Johansa, Serka Hadi, Serda Fariz, Serda Bagus, Serda Felix dan Pratu Martheon itu disambut langsung Kazidam XIII/Merdeka Letkol Czi Dwi Joko Siswanto didampingi Wakazidam XIII/Merdeka Letkol Czi Indra beserta para pejabat teras Zidam XIII/Merdeka. Zidam XIII/Merdeka merupakan salah satu Badan Pelaksana (Balak) di Kodam XIII/Merdeka yang bertugas pokok membina dan menyelenggarakan fungsi Zeni baik daerah pertempuran maupun daerah pangkalan, sehingga satuan ini dapat diklasifikasikan sebagai satuan bantuan tempur dan satuan bantuan administrasi dalam rangka pelaksanaan tugas…

Pangdam Tutup Apel Komandan Satuan Tersebar Kodam XIII/Merdeka
BERITA UTAMA, Manado, Sulut, Terkini, TNI  

Pangdam Tutup Apel Komandan Satuan Tersebar Kodam XIII/Merdeka

MANADO,MANADOPOST.COM– Pelaksanaan Apel Komandan Satuan (AKS) Tersebar Kodam XIII/Merdeka TA 2024 ditutup dengan kegiatan olahraga bersama, diantaranya senam dan volly ball, yang dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Candra Wijaya, Selasa (21/5/2024) di lapangan Markas Kodam XIII/Merdeka. Kegiatan penutupan Apel Komandan Satuan Tersebar yang telah digelar Kodam XIII/Merdeka diikuti 160 peserta yang terdiri dari Kasdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Yustinus Nono Yulianto, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Wakhyono, Pjs Irdam XIII/Merdeka Kolonel Arm Ali Nabhan, para Danrem jajaran Kodam XIII/Merdeka, Danrindam XIII/Merdeka Kolonel Inf Achmad Marzuki, Asrendam XIII/Merdeka Kolonel Inf Marsana, para Asisten Kasdam dan Kabalak Kodam XIII/Merdeka, Kasansidam XIII/Merdeka Letkol Cke Gerson Alexander, Kapuskodalopsdam XIII/Merdeka Letkol Inf Juberth Nixon Purnama, para Dandim, Danden, Dansatpur dan Dansatbanpur jajaran Kodam XIII/Merdeka, Ketua…

Danrem Bersama Para Komandan Satuan Jajaran Korem Nani Wartabone Ikuti Apel Dansat TNI AD Tersebar Kodam XIII/Merdeka

Danrem Bersama Para Komandan Satuan Jajaran Korem Nani Wartabone Ikuti Apel Dansat TNI AD Tersebar Kodam XIII/Merdeka

MANADO,MANADOPOST.COM– Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone Brigjen TNI Hari Pahlawantoro bersama dengan para Komandan Satuan jajaran Korem 133/Nani Wartabone mengikuti kegiatan Apel Komandan Satuan (AKS), Selasa (25/5/2024) di Grhadika Jaya Sakti Makodam XIII/Merdeka. Apel Komandan Satuan (AKS) di Kodam XIII/Merdeka ini dipimpin langsung oleh Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Candra Wijaya serta diikuti oleh Kasdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Yustinus Nono Yulianto, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Wakhyono, Para Danrem jajaran Kodam XIII/Merdeka, Pjs Irdam XIII/Merdeka Kolonel Arm Ali Nabhan, Asrendam XIII/Merdeka Kolonel Inf Marsana, para Asisten dan Kabalak Kodam XIII/Merdeka, Kapuskodalopsdam XIII/Merdeka Letkol Inf Juberth Nixon Purnama dan para Dandim serta Dansat jajaran Kodam XIII/Merdeka. Kegiatan Apel Komandan Satuan (AKS) Tersebar Kodam XIII/Merdeka merupakan kegiatan tahunan yang rutin dilaksanakan oleh Kodam…

Danyonif Raksatama Ikuti Apel Komandan Satuan Tersebar Kodam XIII/Merdeka Tahun 2024

Danyonif Raksatama Ikuti Apel Komandan Satuan Tersebar Kodam XIII/Merdeka Tahun 2024

MANADO,MANADOPOST.COM– Letkol Inf Andi Irsan Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) 711/Raksatama mengikuti Apel Komandan Satuan (AKS) TNI AD Tersebar Kodam XIII/Merdeka yang diselenggarakan secara terpusat di Grhadika Jaya Sakti Makodam XIII/Merdeka, Selasa (21/5/2024). Kegiatan Apel Komandan Satuan (AKS) Tersebar Kodam XIII/Merdeka secara resmi dibuka Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Candra Wijaya dan dihadiri Kasdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Yustinus Nono Yulianto, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Wakhyono, para Danrem jajaran Kodam XIII/Merdeka, Pjs Irdam XIII/Merdeka Kolonel Arm Ali Nabhan, Asrendam XIII/Merdeka Kolonel Inf Marsana, para Asisten dan Kabalak Kodam XIII/Merdeka, Kapuskodalopsdam XIII/Merdeka Letkol Inf Juberth Nixon Purnama dan para Komandan Kodim (Dandim) serta Komandan Satuan (Dansat) jajaran Kodam XIII/Merdeka. Adapun tema yang diusung pada kegiatan Apel Komandan Satuan Kodam XIII/Merdeka tahun 2024 kali…

Danrem Santiago Ikuti Apel Dansat TNI AD Tersebar Kodam XIII/Merdeka Tahun 2024
BERITA UTAMA, Manado, Sulut, Terkini, TNI  

Danrem Santiago Ikuti Apel Dansat TNI AD Tersebar Kodam XIII/Merdeka Tahun 2024

MANADO,MANADOPOST.COM- Komandan Korem (Danrem) 131/Santiago Brigjen TNI Martin Susilo Martopo Turnip mengikuti kegiatan Apel Komandan Satuan (AKS) TNI AD Tersebar Kodam XIII/Merdeka tahun 2024, Selasa (21/5/2024) di Grhadika Jaya Sakti Makodam XIII/Merdeka. Kegiatan tersebut dibuka langsung Panglima Kodam XIII/Merdeka Mayjen TNI Candra Wijaya dan diikuti oleh Kasdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Yustinus Nono Yulianto, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Wakhyono, para Komandan Korem (Danrem) jajaran Kodam XIII/Merdeka, Pjs Irdam XIII/Merdeka Kolonel Arm Ali Nabhan, Asrendam XIII/Merdeka Kolonel Inf Marsana, para Asisten dan Kabalak Kodam XIII/Merdeka, Kapuskodalopsdam XIII/Merdeka Letkol Inf Juberth Nixon Purnama dan para Komandan Kodim (Dandim) serta para unsur Komandan Satuan (Dansat) jajaran Kodam XIII/Merdeka. Apel Dansat TNI AD Tersebar Kodam XIII/Merdeka mengusung tema “melalui Apel Dansat Kodam XIII/Merdeka Kita…

Persit Koorcabrem 131/Santiago ikut Meriahkan Lomba Voly Ball dalam Rangka HUT Ke-66 Kodam XIII/Merdeka.
Sulut, Terkini, TNI  

Persit Koorcabrem 131/Santiago ikut Meriahkan Lomba Voly Ball dalam Rangka HUT Ke-66 Kodam XIII/Merdeka.

MANADO, MANADOPOST.COM – Persit Koorcabrem 131 Santiago meriahkan HUT Kodam dengan partisipasi ikut lomba voly ball di Makodam XIII/Merdeka, Manado Sulawesi Utara. Selasa (14/05/24) Acara tersebut dihadiri oleh seluruh Persit jajaran Kodam XIII/Mdk dengan membawa supporter masing-masing untuk mendukung satuannya dalam pertandingan tersebut. Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 131 PD XIII/Merdeka Ibu Ella Martin mengatakan organisasi Persit harus menjunjung semangat kebersamaan, kekeluargaan dan kekompakan merupakan hal penting yang harus senantiasa dipelihara Persit Koorcabrem 131 Santiago dalam meriahkan HUT Kodam XIII Merdeka ke-66. “Pihaknya mengedepankan soliditas Persit Kartika Chandra Kirana untuk senantiasa terpelihara dengan baik, mulai dari kepengurusan ditingkat pusat sampai ketingkat daerah dan diharapkan dengan semangat kebersamaan ini, setiap pengurus dan anggota Persit dapat melaksanakan fungsi, peran dan…

Danrem 131 Santiago bersama Kementrian Kelautan Perikanan berikan Bantuan Kepada Pengungsi Erupsi Gunung Ruang
Terkini, TNI  

Danrem 131 Santiago bersama Kementrian Kelautan Perikanan berikan Bantuan Kepada Pengungsi Erupsi Gunung Ruang

MANADO, MANADOPOST.COM – Danrem 131/Santiago Kolonel Inf Martin Susilo Martopo Turnip, mengunjungi Posko Pengungsian Bencana Erupsi Gunung Ruang di Desa Pineleng Dua Kecamatan Pineleng Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara, Jumat (10/5/2024). Danrem 131/Santiago dalam kunjungannya kali ini untuk memastikan pengungsi yang berada di Desa Pineleng akan di relokasi ke Desa Maudisi Bolaang Mongondow dimana saat ini tercatat sebanyak 301 KK. “Pihaknya juga memastikan bahwa semua pengungsi bersedia di relokasi mengikuti program yang sudah dicanangkan pemerintah khusus bagi pengungsi Gunung Ruang yang saat ini berada di pengungsian,” kata Danrem 131 Santiago. Danrem juga menyempatkan diri berbincang santai bersama perwakilan pengungsi sekaligus mendengarkan keluhan dan aspirasi, serta mengajak dan memberi arahan bahwa apa yang diupayakan pemerintah semata-mata demi kepentingan bersama. Pada kunjungan ini…

Danrem 131 Santiago Lakukan Trauma Healing dan Serahkan Bantuan Kepada Korban Erupsi Gunung Ruang
Manado, Sitaro, TNI  

Danrem 131 Santiago Lakukan Trauma Healing dan Serahkan Bantuan Kepada Korban Erupsi Gunung Ruang

MANADO, MANADOPOST.COM – Danrem 131/Santiago Kolonel Inf Martin Susilo M.Turnip, menyerahkan bantuan bagi korban erupsi Gunung Ruang yang mengungsi di wilayah Kecamatan Singkil, bertempat di Gereja Gmim Yarden Kecamatan Singkil, Kota Manado, Jumat (10/05/24). Bantuan tersebut diserahkan secara simbolis oleh Danrem 131 Santiago, didampingi oleh sejumlah perwira jajaran dan pihak Hotel Grand Luley. Bantuan yang diserahkan berupa bahan makanan, dan kebutuhan lainnya. “Kami berharap bantuan ini dapat meringankan beban saudara-saudara kita yang menjadi korban erupsi Gunung Ruang. Semoga diberikan kekuatan dan ketabahan dalam menghadapi cobaan ini,” ujar Kolonel Inf Martin Susilo M.Turnip Pemberian bantuan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian dalam membantu masyarakat yang membutuhkan, terutama dalam situasi darurat seperti ini. Selain memberikan bantuan, Kegiatan yang bekerja sama dengan Pihak…