Gubernur Sulut Yulius Selvanus Manadopost.com-.Beras yang berasal dari Cadangan Persediaan Pangan Pemerintah Daerah atau CPPPD Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) akan disalurkan untuk para korban terdampak banjir di Kota Manado. “Cadangan makanan kita melaporkan bahwa kita lebih, kita akan bantu lagi dengan beras, per orang 5 kg,” ungkap Gubernur Sulut, Yulius Selvanus saat diwawancarai awak media di Lobi Kantor Gubernur, Jl 17 Agustus, Kota Manado, Senin 24 Maret 2025. Yulius bilang, bantuan yang akan disalurkan tidak hanya beras, tetapi kebutuhan pokok masyarakat lainnya. “Kurang lebih 5 ribu lebih yang terdekteksi, kita nanti bantu beras 5 kg dan ada bahan pangan yang lain,” ujar gubernur. Dirinya juga mengimbau kepada masyarakat Sulut agar tetap waspada dengan kondisi cuaca yang sering berubah-ubah. “Kita hindari…

Walikota Manado Menghadiri Pasar Murah Maasing
Manadopost.com-.Pelaksanaan Pasar murah di Kelurahan Maasing Kecamatan Tuminting yang berlokasi di masjid ijtihad maasing. Kegiatan tersebut berlangsung pukul 08 : 00 Wita sampai Pukul 12 : 00 Wita, kamis ( 15/08/2024 ). Tentunya kegiatan Pasar Murah ini turut hadir, Walikota Manado, Andre Angauw, Ketua BTM Masjid Ijtihad Maasing, Hamzah Pakudu, Direktur Bisnis Permudahkan Pd. Pasar Kota Manado, Jefry Saling, BKSUA Kota Manado, Lurah Maasing, Heny Haya, SE. PIC pasar murah Masjid Ijtihad Maasing, Idham malewa, Ketua BTM Masjid Ijtihad Malalayang, Camat Tuminting, Kabag Ekonomi, Kabag Kesra Kota Manado, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama dan lain-lain. “Lurah Maasing, Heny Haya, SE menyampaikan,” kegiatan pasar murah ini didukung oleh Pemerintah Kota Manado dan juga BKSUA, dinas pasar Kota Manado, dan pihak…