BERITA UTAMA, Tomohon  

TOMOHON, MANADOPOST.COM – Gunung Ruang di Wilayah Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro(Sitaro), kembali meletus, Senin (29/04/2024) malam, selain menyemburkan lava panas, juga mengeluarkan abu vulkanik yang menyebar hingga di sebagian wilayah Sulawesi Utara, tak terkecuali Kota Tomohon. Wali Kota Tomohon Caroll J. A. Senduk SH mengimbau masyarakat yang berativitas di luar rumah agar menggunakan masker guna mencegah ISPA atau hal – hal lain yang tidak diinginkan. Bahkan jika tidak ada keperluan atau kepentingan, sebaiknya warga berdiam di dalam rumah. Caroll Senduk juga mengimbau orang tua menjaga anak – anak agar tidak bermain di luar rumah. Sementara, selaku pemerintah, selian turut menyalukan bantuan, Wali Kota Caroll Senduk tak henti – hentinya berdoa bagi seluruh masyarakat Sitaro.“Doa kami bersama masyarakat Sitaro, semoga…

Dampak Erupsi Gunung Ruang Kanwil Kemenkumham Sulut Dampingi Evakuasi WBP Lapas Tagulandang
BERITA UTAMA, Bitung, Hukrim, Minut  

Dampak Erupsi Gunung Ruang Kanwil Kemenkumham Sulut Dampingi Evakuasi WBP Lapas Tagulandang

LIKUPANG, MANADOPOST.COM – Langkah cepat diambil Kemenkumham Sulawesi Utara dengan melakukan evakuasi terhadap Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan Pegawai Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Tagulandang menyusul erupsi Gunung Api Ruang yang terletak di Kecamatan Tagulandang Kabupaten kepulauaqn Sitaro, Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sulawesi Utara Ronald Lumbuun melalui Plh. Kakanwil John Batara, Kepala Divisi Pemasyarakatan Aris Munandar, Kepala Bagian Program dan Humas Noldy Sahabati, Kepala Bidang Keamanan Risman Somantri bersama jajaran yang didampingi Kepala Basarnas Manado Monce Brury dan Kepala Kantor UPP Kelas III Likupang Semuel T. Darmawan melakukan pendampingan evakuasi pegawai dan WBP Lapas Tagulandang dengan menunggu kedatangan rombongan di Pelabuhan Munte Likupang, Kamis (18/04/2024). Menggunakan kapal milik Basarnas Manado, KN Bima Sena dari Pelabuhan Fery Minanga Tagulandang, Para WBP yang…

Cegah Meluasnya Dampak Erupsi Gunung Ruang, BNPB Minta Pemkab Naikan Status Siaga Darurat
Pemerintahan, Sitaro, Sulut, Terkini  

Cegah Meluasnya Dampak Erupsi Gunung Ruang, BNPB Minta Pemkab Naikan Status Siaga Darurat

SITARO, MANADOPOST.COM – Seperti di kutip dari Harian Kompas, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) meminta Pemerintah Kabupaten Kepulauan Sitaro menetapkan status Siaga Darurat. Dengan status ini, BNPB bisa segera turun tangan dan memberi bantuan jika dampak erupsi Gunung Ruang meluas. Pemerintah Kabupaten Siau Tagulandang Biaro sebelumnya telah menetapkan status tanggap darurat menyusul peningkatan status Gunung Ruang dari Waspada menjadi Awas sejak Rabu (17/04/2024) malam. Wilayah yang berbatasan dengan Sitaro adalah Kabupaten Kepulauan Sangihe di sebelah utara dan Kabupaten Minahasa Utara di sebelah selatan. Sejumlah informasi dari Likupang, Minahasa utara, abu vulkanik sampai ke wilayah ini. ”Jika kondisi erupsi gunung terus meningkat, bukan hanya Sitaro yang harus menetapkan status tanggap darurat. Jika bisa, daerah atau kabupaten sekitarnya juga menetapkan status siaga…