BERITA UTAMA, Manado, Pemerintahan, Sulut  

Wagub Steven saat ziarah ke makam pahlawan nasional sulut ManadoPost.com – Wakil Gubernur (Wagub) Provinsi Sulut Steven Kandouw melakukan ziarah ke makam pahlawan nasional asal Sulut, Dr Sam Ratulangi di TMP Tondano, Kamis (19/9/2024). Dalam ziarah tersebut, Wagub Kandouw dan  pejabat Pemerintah Provinsi Sulut melakukan Upacara Penghormatan dan tabur bunga di makam pahlawan nasional DR Sam Ratulangi Diketahui, kegiatan ini setiap tahun dilakukan Pemprov Sulut  dalam memperingati HUT Provinsi Sulut. Juga  untuk menghormati jasa tokoh nasional yang sangat berjasa untuk kemajuan membangun Sulut. Diketahui, DR Gerungan Saul Samuel Jacob Ratulangi lahir 5 November 1890 – 30 Juni 1949, lebih dikenal dengan nama Sam Ratulangi, adalah seorang politikus, jurnalis, dan guru dari Sulawesi Utara. Ratulangi juga sering disebut sebagai tokoh multidimensional. Ia dikenal dengan filsafatnya: “Si…

Ikut Hadiri Pembukaan PON Aceh-Sumut 2024, Steven Kandouw Bakar Semangat Atlit Sulut
Nasional, Olahraga, Pemerintahan, Sulut  

Ikut Hadiri Pembukaan PON Aceh-Sumut 2024, Steven Kandouw Bakar Semangat Atlit Sulut

Ketua KONI Sulut Steven Kandouw saat menghadiri pembukaan PON XXI Aceh-Sumut Manadopost.com-.Semangat kebersamaan, kekompakan dan kebanggaan daerah digelorakan Ketua KONI Sulut Drs Steven Kandouw di ajang PON XXI di Aceh-Sumut. Ini terlihat saat sosok yang juga Wakil Gubernur Sulut ini datang ke Aceh dengan berseragam sama yang digunakan seluruh kontingan Kawanua, Senin (09/09/2024) siang. Penuh kebanggaan Ketua Kandouw memakai kaus dibalut jaket hingga topi warna dominan merah putih bertuliskan Sulawesi Utara. Kabarnya memang beliau yang menginstruksikan seluruh kontingen Sulut wajib memakai seragam dengan merk ternama pabrikan tanah air itu. “Pak Ketua Steven Kandouw yang mewajibkan untuk menggunakan seragam saat datang ke Aceh dan Sumut,” ungkap salah ofisial tim Marcel Sendoh. Kehadiran Ketua Kandouw selain memberikan dukungan moril pada atlet-atlet Sulut,…

Kontingen PON Sulut 2024 Resmi Dilepas
Olahraga, Pemerintahan, Sulut, Terkini  

Kontingen PON Sulut 2024 Resmi Dilepas

Wakil Gubernur Steven Kandouw melepas kontingen Sulut untuk PON XXI Aceh-Sumut   Manadopost.com-.Kontingen Sulawesi Utara (Sulut) yang akan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut, dilepas Wakil Gubernur Steven Kandouw di Aula Kantor Gubernur, Senin (16/8/2024). Di pelepasan tersebut, Steven Kandouw yang juga Ketua KONI Sulut didampingi Danrem 131 Santiago, Brigjen TNI Marthin Susilo M Turnip SH MH, selaku Ketua Kontingen Sulut dan Sekdaprov, Steve Kepel. Steven Kandouw mengatakan bahwa pelepasan ini merupakan momentum penting setelah para atlet didampingi pelatih melalui serangkaian persiapan dalam pemusatan latihan (Training Camp). “Selama saya berkiprah dengan KONI, persiapan kali ini adalah persiapan yang terbaik,” jelas Steven Kandouw. Ia berterima kasih kepada jajaran KONI Sulut bersama pemerintah provinsi melalui dinas pemuda dan olahraga yang…

Steven Kandouw Apresiasi Peran Universitas Muhammadiyah Manado
Agama, Manado, Pemerintahan, Pendidikan, Sulut, Terkini  

Steven Kandouw Apresiasi Peran Universitas Muhammadiyah Manado

Wagub Sulut Steven Kandouw saat diajak berswafoto Manadopost.com-.Wisuda ke-5 serta pelantikan profesi ners dan bidan Universitas Muhammadiyah Manado tahun akademik 2023/2024, Rabu (21/8/2024), dihadiri Wakil Gubernur Sulut, Steven Kandouw. Kandouw mengucapkan selamat kepada 117 wisudawan-wisudawati yang telah menyandang profesi ners. Dia mengaku sangat salut dengan orang-orang yang meraih gelar akademik. “Saya percaya proses belajar tidak bisa dibohongi,” kata Kandouw. Ia mengungkapkan, sengaja datang dalam acara wisuda karena hal ini sejalan dengan ‘road map’ Pemprov Sulut dalam hal peningkatan sumber daya manusia. “Saya mesti sampaikan apresiasi karena indeks pembangunan manusia yang paling banyak menyumbang, yang pertama kesehatan dan pendidikan. Ternyata, Universitas Muhammadiyah Manado memberikan bukti nyata dalam menunjang indeks pembangunan manusia terutama di bidang pendidikan,” tukas Kandouw seraya mendorong Universitas Muhammadiyah…

1.912 Warga Binaan Terima Revisi di HUT ke-79 RI
Kemenkumham, Manado, Pemerintahan, Sulut, Terkini  

1.912 Warga Binaan Terima Revisi di HUT ke-79 RI

Wagub Sulut Steven Kandouw saat memberi remisi bagi 1.912 Warga Binaan  Manadopost.com-.Sebanyak 1.912 narapidana dan anak binaan mendapatkan remisi umum tahun 2024 pada Lapas Rutan, Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) di jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Utara (Sulut). Remisi yang diterima 1.912 narapidana di Sulut merupakan momentual peringatan HUT ke-79 Republik Indonesia. Remisi bebas yang diterima warga binaan berdasarkan lampiran keputusan Menkumham RI Nomor PAS-1616.PK.05.04 Tahun 2024. Penyerahan remisi umum bagi narapidana dan pengurangan masa pidana umum bagi anak binaan dilakukan secara seremonial di Lapas Kelas II Manado, Sabtu (17/8/2024). Berikut Remisi Umum Pertama (pengurangan masa tahanan) berjumlah 1.893 orang: 1. Lapas Kelas IIB Manado =421 orang 2. Lapas Kelas IIB Tondano =371 orang 3. Lapas Kelas…

OD-SK Hadiri Ibadah Syukur HUT ke-27 KKPGA GMIM
Agama, Manado, Pemerintahan, Sulut, Terkini  

OD-SK Hadiri Ibadah Syukur HUT ke-27 KKPGA GMIM

Manadopost.com-.Gubernur Sulawesi Utara, Olly Dondokambey dan Wakil Gubernur Steven Kandouw (OD-SK) hadir dalam ibadah syukur Hari Ulang Tahun (HUT) ke 27 Kerukunan Keluarga Pendeta dan Guru Agama (KKPGA) GMIM, yang dilaksanakan di Aula Mapalus Kantor Gubernur, Jumat (9/8/2024). Ibadah dipimpin Ketua BPMS GMIM, Pdt Dr Hein Arina. Gubernur dalam sambutannya menyampaikan turut berbahagia atas perayaan HUT ke 27 KKPGA GMIM. Beliau menyebut tahun ini tak bisa dihindari merupakan waktu untuk menentukan pemimpin daerah kedepan. Menurutnya figur pemimpin harus punya karakter tulus dan cinta damai. “Karena Sulawesi Utara akan punya masa depan kalau torang pilih orang yang mau berdamai,” ucapnya. Beliau  mengapresiasi para pendeta sebagai pemimpin umat, begitupun segenap jemaat GMIM serta masyarakat Sulawesi Utara pada umumnya atas dukungan terhadap Pemerintah…

Tim Pemprov Sulut VS BPK RI Imbang, Steven Kandouw Cetak Gol
Manado, Olahraga, Pemerintahan, Sulut  

Tim Pemprov Sulut VS BPK RI Imbang, Steven Kandouw Cetak Gol

Foto bersama sebelum pertandingan   Manadopost.com-.Pertandingan  sepakbola memperingati HUT ke-60 Provinsi Sulut dan HUT Kemerdekaan RI yang digelar, di Lapangan Kantor Gubernur, Jumat (02/8/2024)  berlangsung meriah. Mempertemukan tim Pemprov Sulut Vs BPK RI Perwakilan Sulut. Dimana tim Pemprov diperkuat langsung Wakil Gubernur (Wagub) Steven Kandouw bersama pejabat eselon dua dan BPK RI diperkuat Kepala BPK RI. Pertandingan berlangsung sangat seru dan menegangkan. Saling serang terjadi antara Pemprov dan BPK RI. Banyak peluang yang terjadi melalui kaki Wagub dan Kepala BPK RI. Gol pembuka pun terjadi di pertengahan pertandingan babak pertama. Berawal dari kemelut di depan gawang BPK RI. Di mana Wagub Sulut dijatuhkan di kotak pinalti oleh pemain belakang BPK RI sehingga tim Pemprov mendapatkan hadiah pinalti. Maju sebagai eksekutor…

Cuaca Ekstrem, Steven Kandouw Minta Warga Waspada
Manado, Pemerintahan, Sulut, Terkini  

Cuaca Ekstrem, Steven Kandouw Minta Warga Waspada

Wagub Sulut Steven Kandouw Manadopost.com-.Terkait dengan fenomena alam yang terjadi saat ini, hujan disertai angin yang melanda beberapa wilayah di Sulawesi Utara, Wagub Kandouw menghimbau warga untuk senantiasa waspada. Ditemui Awak Media di Lobby Kantor Gubernur, Rabu (26/6/24), Wakil Gubernur Sulut Steven Kandouw mengungkapkan bahwa sesuai dengan BMKG, bahwa Sulut aakan dilanda fenomena Lanina, dimana nominasi curah hujan lebih tinggi dan intensitas curah hujan diatas normal. “Jadi tolong hati-hati terutama yang di sepanjang sungai, yang di lereng-lereng, yang di lembah untuk waspada,” ujar Kandouw. Wagub Kandouw juga menambahkan untuk pemerintah di kabupaten dan kota, terutama stakeholder terkait bencana, Badan Penanggulangan Bencana Daerah supaya diberi warning khusus. “Kita semua berharap cuacanya tidak terlalu ekstrim sehingga tidak terjadi hal-hal yang tidak kita…