Advetorial, BERITA UTAMA, Edukasi, Manado, Nasional, Pariwisata, Sulut, TNI  

General Manager PT. Angkasa Pura Bandara internasional sam ratulangi manado saat menerima penghargaan ManadoPost.com – Memasuki akhir tahun, Bandara Sam ratulangi berhasil menerima penghargaan bergengsi yakni SNI Award Tahun 2024 yang diikuti oleh 251 peserta perusahaan milik pemerintah RI dan swasta.  Penyelenggaraan SNI Award tahun ini telah berjalan di tahun ke 19 dimana SNI Award yang pertama dilaksanakan di tahun 2005. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Maya Damayanti selaku General Manager PT. Angkasa Pura Indonesia Bandara Internasional Sam Ratulangi Manado yang bertempat di Jakarta Convention Centre (JCC) Senayan Jakarta, Jumat (22/11/2024). Lebih lanjut Maya menyampaikan bahwa standart berperan penting dan berguna untuk semakin meningkatkan performa serta kualitas layanan agar tetap prima. Penghargaan yang diinisiasi oleh Badan Standarisasi Nasional (BSN) ini…